DETAIL E-NEWS INDO TV
Pewarta : admin
20 Mei 2023
10:35
PTPN XII KEBUN MUMBUL LESTARIKAN TRADISI TEBU MANTEN
PTPN XII Kebun Mumbul Lestarikan Tradisi Tebu Manten Tandai Panen Tebu
Evelyne Enewsindo-Berita, Ekonomi, Pemerintahan-340 Views
JEMBER enewsindo.co.id – PT. Perkebunan Nusantara (PTPN) XII telah memulai musim panen tebu tahun 2023 dengan menjaga tradisi tebu manten untuk wilayah kerja kabupaten Jember.
Kegiatan tebang tebu perdana ini di laksanakan di PTPN XII Kebun Mumbul Jember yang dihadiri oleh Direktur PTPN XII dan jajaran direksi , perwakilan PG Glenmore forkopimca, tokoh masyarakat dan ulama , Manajer kebun , IKBI serta karyawan di wilayah Jember pada Senin 15/5/2023.
Komentar
Berita Terbaru
Perhutani KPH Bondowoso Lakukan Ground Breaking Rehabilitasi Hutan
27 November 2025
18:19
59 Mahasiswa D III Keperawatan Universitas Bondowoso Resmi Sandang Gelar A.Md.Kep
27 November 2025
16:24
Tingkatkan Profesionalisme Pers, Kominfo Jember Gelar Level Up "Framing Effect Vs Actual Information
27 November 2025
13:53
Tanggapi Aksi Demo AMJB Wakil Bupati Jember "Ini Masalah Moral dan Arogansi Kekuasaan"
26 November 2025
16:57
AMJB Desak Bupati dan Wabup Akur, Konflik Dinilai Rugikan Rakyat Jember
26 November 2025
14:05
Berita Terpopuler
E-News Indo TV