Detail Berita
Hiburan
Idul Adha Lapas Kelas ll A Jember Disambut Suka Cita Warga Binaan
Pewarta : Evelyne Enewsindo
18 Juni 2024
03:55
JEMBER enewsindo.co.id - Dalam merayakan Idul Adha Lembaga Pemasyarakatan (Lapas) Kelas II A Jember, Jawa Timur, melibatkan warga binaan menyembelih hingga mengolah hewan kurban dalam Hari Raya Idul Adha 1445 Hijriah di dalam lapas tersebut.
Selain itu melalui kegiatan ini warga binaan bersama Hasan Basri ( Kalapas ) Jember mengisi kegiatan dengan bermain musik bersama , menunjukkan bahwa nilai-nilai kebersamaan dan kepedulian sosial tetap hidup dan berkembang di dalam lingkungan lapas.
Di sela-sela kesibukannya Hasan Basri menyampaikan,
" Ini adalah momen bagi kita semua untuk berbagi dan merasakan kebahagiaan bersama, hari ini kita memotong 11 ekor hewan qurban yang akan dibagikan kepada warga binaan dan warga sekitar lapas " tuturnya , Senin (17/6/2024).
Ditanya tentang bermain musik bersama warga binaan saat hari raya Hasan Basri mengatakan,
" sebagai tanggung jawab saya, karena di momen seperti ini warga binaan inginnya bertemu dengan keluarga. Karena tidak ada kunjungan kita buat mereka terhibur . Maka dari itu saya sempatkan ke kantor untuk bersama-sama warga binaan untuk memaknai hari taya Idul Adha ini sehingga dapat memberikan dampak yang membahagiakan bagi mereka " Pungkasnya .
Ditanya tentang bermain musik bersama warga binaan saat hari raya Hasan Basri mengatakan,
" sebagai tanggung jawab saya, karena di momen seperti ini warga binaan inginnya bertemu dengan keluarga. Karena tidak ada kunjungan kita buat mereka terhibur . Maka dari itu saya sempatkan ke kantor untuk bersama-sama warga binaan untuk memaknai hari taya Idul Adha ini sehingga dapat memberikan dampak yang membahagiakan bagi mereka " Pungkasnya .
Komentar
Berita Terbaru
Hukum & Politik
Hujan Deras, Pasar Cerme Bondowoso Terendam Banjir
12 Januari 2026
07:28
Hiburan
Reog dan Sisingaan Hidupkan Malam Perayaan di Bandar Klippa
11 Januari 2026
16:38
Hukum & Politik
Momen Haru Perpisahan Kapolresta Banyuwangi, Kombes Pol Rama, Terima Kasih Masyarakat Osing
10 Januari 2026
22:59
Pendidikan & Teknologi
Anisatul Hamidah Lulus Doktor Hukum Unej, Disertasi Fakir Miskin Raih Cumlaude
10 Januari 2026
22:45
Hukum & Politik
Tokoh Pemuda Bondowoso Habib Alwi Hadiri Sertijab Pangdivif 2 Kostrad, Ucapkan Selamat dan Apresiasi
10 Januari 2026
17:04
Berita Terpopuler