Detail Berita
Hukum & Politik
Tim Tae Kwon Do Jember Raih Medali
Pewarta : Anjasmara Enewsindo
29 Juni 2022
15:26
Bondowoso, Enewsindo - Tim tae kwon do kontingen Jember meraih juara 3 Pomsae beregu yang dilaksanakan di EDC Bondowoso, Selasa kemarin 28/6).
Tim beregu puteri terdiri dari Sabrina Rizky Kusuma,Tiara Ayu Oktania, Siti Maysaroh. Selain itu, Tiara Ayu Oktania juga terjun ke kelas individu dan berhasil meraih juara 3. Dan, pada Rabu ini (29/6), Tiara ikut berlomba pada pasangan bersama Duta.
"Semoga bisa meraih medali lagi, " ujar Tiara , Rabu (29/6).
Tyas Dani, 52, bude dari Tiara merasa bangga dengan prestasi keponakan nya itu. "Alhamdulillah, saya bangga dengan prestasi keponakan saya ini, " ujar nya.
Sebab itu mengharumkan nama Jember dan keluarganya. "Semoga hari ini , Tiara dan kawannya bisa meraih medali kembali, 'Katanya. (eko)
Tags :
#Berita
# Olahraga
# Persija Jakarta
# Berita Jember
# Porprov Jatim
# Polres Jember
Komentar
Berita Terbaru
Hukum & Politik
Hujan Deras, Pasar Cerme Bondowoso Terendam Banjir
12 Januari 2026
07:28
Hiburan
Reog dan Sisingaan Hidupkan Malam Perayaan di Bandar Klippa
11 Januari 2026
16:38
Hukum & Politik
Momen Haru Perpisahan Kapolresta Banyuwangi, Kombes Pol Rama, Terima Kasih Masyarakat Osing
10 Januari 2026
22:59
Pendidikan & Teknologi
Anisatul Hamidah Lulus Doktor Hukum Unej, Disertasi Fakir Miskin Raih Cumlaude
10 Januari 2026
22:45
Hukum & Politik
Tokoh Pemuda Bondowoso Habib Alwi Hadiri Sertijab Pangdivif 2 Kostrad, Ucapkan Selamat dan Apresiasi
10 Januari 2026
17:04
Berita Terpopuler